EURO 2020 - Spanyol vs Sweden 0 : 0


Indosport.com

QQ EURO 2020 NEWS - Spanyol di buat frustasi oleh Swedia yang memang diakui bermain lebih baik dan terorganisir. Juara Piala Eropa tiga kali Spanyol mendominasi permainan 45 menit pertama, akan tetapi Swedia justru yang menciptakan peluang untuk melakukan tembakan yang mengancam gawang Spanyol. 

Tendangan Alexander Isak di blok oleh Marcos Llorente menjelang akhir babak pertama, sementara Marcus Berg gagal mencetak gol setelah mendapat peluang emas dari Isak.

Hasil 0 : 0 terus bertahan sampai pertandingan berakhir, dimana pihak Spanyol mencoba berkali kali berusaha melakukan serangan akan tetapi berkat disiplin dan sistem pertahanan yang terorganisir Swedia, pihak Spanyol mau tak mau harus mengakui bahwa mereka belum mampu mengoyak gawang Swedia dan harus mengakui belum mampu mengkoleksi angka dalam pertandingan ini

 

Baca juga

EURO 2020 - Austria VS North Macedonia 3 - 1


EURO 2020 - Belanda vs Ukraina 3 - 2


EURO 2020 - Skotlandia vs Republik Ceko 0 - 2


EURO 2020 - Polandia vs Slovakia 1 - 2

Update news - Pakar kesehatan UEFA jamin Euro 2020 tetap Juni tahun ini


Komentar